Sebagai komitmen dalam mentransformasi kehidupan masyarakat sekitar operasional perusahaan, PT Tamansari Dian Persada secara rutin menggelar kegiatan sosial yang melibatkan masyarakat sekitar pabrik
Visi
Membantu meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat Indonesia
Misi
Menyediakan air minum berkualitas tinggi yang diproses dengan teknologi filtrasi modern dan eksklusif
Tujuan
Mendukung peningkatan kesehatan generasi bangsa dengan produk AMDK yang terjamin berkualitas tinggi, murni, dan sehat